Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2017
Gambar
Resume : Kemagnetan Nama   : Cica lihani Kelas   : IX-9  Ringkasan  Materi Beberapa abad sebelum masehi, di kota Magnesia (sekarang Turki), bangsa Yunani menemukan suatu batuan yang dapat menarik benda-benda dari besi. Karena ditemukan di Magnesia, maka batuan tersebut dikenal dengan magnet. Dalam perkembangannya, orang dapat membuat magnet dari besi, baja, atau campuran beberapa logam. Magnet buatan ini banyak dipakai dalam peralatan elektronik seperti telepon, bel listrik dan mikrofon. Benda Magnetik dan Non Magnetik      Magnet adalah benda yang dapat menarik benda lain dari bahan tertentu. Jadi magnet mempunyai gaya tarik yang dinamakan gaya magnet. Gaya ini termasuk gaya tak sentuh karena dapat bekerja (menarik benda lain) walaupun tidak bersentuhan. Berdasarkan sifat kemagnetannya, benda dapat dikelompokkan menjadi benda magnetic dan benda non magnetic. Benda magnetic adalah benda yang dapat ditarik oleh  magnet. Yang termasuk benda magne